MUI Keluarkan Fatwa Terbaru, Ajak Masyarakat Prioritaskan Produk Dalam Negeri

BISNISTODAY.COM, Jakarta— Majelis Ulama Indonesia (MUI) mengeluarkan kumpulan fatwa terbaru yang salah satunya dengan tegas menyerukan agar masyarakat memprioritaskan penggunaan produk dalam negeri Indonesia.  Fatwa MUI No 14/Ijtima’ Ulama/VIII/2024 tentang “Prioritas Penggunaan Produk dalam Negeri” itu diharapkan dapat membangkitkan ekonomi nasional, sekaligus menghentikan produk-produk yang terafiliasi maupun diimpor langsung dari Israel. Fatwa terbaru MUI ini […]

Konsorsium Indonesia Gelar Konser Amal Untuk Pendidikan Palestina

Bisnistoday- Konsorsium Indonesia untuk Sekolah Palestina yang terdiri dari empat Lembaga kemanusiaan yakni Human Initiative, Dompet Dhuafa, Rumah Zakat dan Nurul Hayat menggelar Konser Amal Palestina yang bertajuk ‘Voice Of Children’, di Balai Kartini, Minggu 30/06/9. Konser ini sebagai penggalangan dana masyarakat Indonesia untuk pembangunan  sekolah di Palestina.    Sinergi ini merupakan upaya memberikan fasilitas pendidikan bagi […]