Tak Melulu Mengejar Profit, BTN Mengajak Siswa Bengkulu Perkuat Nilai Kebangsaan

Bisnistoday.com, Bengkulu-Menyambut Hari Ulang  Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke 74, PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk menggelar serangkaian kegiatan dalam rangka program BUMN Hadir untuk Negeri di Provinsi Bengkulu. Adapun salah satu kegiatan BHUN adalah Program Siswa Mengenal Nusantara atau SMN. Program ini dimulai dengan mengundang ratusan siswa untuk mengikuti seleksi yang telah disiapkan. Siswa […]

Tingkatkan Kesejahteraan, BTN Bina 10.812 Petani di Purwakarta

BISNISTODAY.COM, PURWAKARTA-PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) melakukan pembinaan kepada 145 kelompok tani dengan anggota mencapai 10.812 petani di Purwakarta Jawa Barat yang tersebar pada tiga kecamatan yakni Pasawahan, Pondok Salam, dan Wanayasa.  Direktur Utama BTN Maryono mengatakan, pembinaan yang dilakukan perseroan di daerah ini bekerjasama dengan Kementerian BUMN dan Kementerian Pertanian dengan membangun […]

BTN Dorong Dunia Kampus Beradaptasi dengan Teknologi Digital

BISNISTODAY.COM, PADANG-PT Bank Tabungan Negara Tbk (BBTN) menilai Era industri 4.0 tidak bisa dihindari lagi dalam segala sektor industri, karenanya dunia pendidikan perlu dibekali oleh pengetahuan yang sesuai dengan kebutuhan zaman, sehingga lulusannya mampu beradaptasi dengan kemajuan teknologi digital. Direktur Utama Bank BTN Maryono mengatakan dunia mengalami revolusi teknologi yang cepat dalam dua abad terakhir, […]

KUARTAL I/2019, BTN CATATKAN KREDIT NAIK 19,57%

BISNISTODAY.COM, Jakarta-Mengakhiri triwulan I/2019, PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. menorehkan kinerja positif ditopang berbagai langkah optimalisasi yang dilakukan perseroan. Per 31 Maret 2019, Bank BTN mencatatkan penyaluran kredit dan pembiayaan naik 19,57% secara tahunan (year-on-year/yoy) dari Rp202,5 triliun pada triwulan I/2018 menjadi Rp242,13 triliun. Adapun, kenaikan positif pada penyaluran kredit dan pembiayaan Bank BTN […]

BTN Dukung Kegiatan Sosial BUMN di Bekasi

BISNISTODAY.COM, Bekasi-Dalam rangka HUT Kementerian BUMN ke- 21, PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk sebagai bagian dari keluarga besar BUMN turut mendukung perayaan HUT BUMN tersebut dengan aktif mendukung kegiatan sosial yang digelar Kementerian BUMN di sejumlah wilayah. Salah satu wilayah yang menjadi lokasi kegiatan HUT BUMN adalah Bekasi, Jawa Barat. Bank BTN bersama BUMN […]

BTN SYARIAH ROADSHOW KPR HITS DI SEJUMLAH KOTA BESAR

Direktur Bank BTN, Budi Satria (kanan) dalam keterangan persnya terkait road show KPR HITS di Surabaya (16/3), mengatakan, pihaknya perlu mengenalkan lebih dekat mengenai keistimewaan KPR Hits ke berbagai kota yang potensial tertarik dengan produk ini, yaitu kota besar dengan jumlah penduduk milenial yang tinggi namun cerdas dalam merencanakan keuangannya demi masa depan termasuk memiliki […]

GAET MILENIAL, BTN SYARIAH LUNCURKAN KPR HITS

BISNISTODAY.COM, Jakarta-Menyambut Hari Ulang Tahun Unit Usaha Syariah Bank BTN ke 14 yang jatuh 14 Februari 2019, anak bisnis dari PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk meluncurkan produk baru yaitu Pembiayaan Properti BTN iB. Pembiayaan Properti BTN iB dengan callname KPR Hits diracik khusus bagi para milenial yang ingin melakukan resolusi “hijrah”. KPR Hits yang […]

Mulai Tahun Depan, Debitur KTA Bank BTN Dapat Jaminan Kredit dari Jamkrindo

  Bisnistoday.com, Jakarta-Menyambut tahun 2019, PT Bank Tabungan Negara (Persero) mengatur sejumlah strategi untuk menjawab tantangan perlambatan kredit dan ancaman peningkatan rasio kredit bermasalah. Salah satunya adalah meningkatkan penyaluran Kredit Tanpa Agunan (KTA) yang diiringi dengan perluasan kerjasama penjaminan kredit dengan Perum Jamkrindo. Simbiosis mutualisma dari kedua BUMN tersebut diresmikan dalam bentuk Nota Kesepahaman dan […]

HUT KPR ke-42, BTN MASUK TOP 50 LISTED COMPANIES ASEAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE

BANDUNG-PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) berhasil meraih dua penghargaan sekaligus dari Forum Pasar Modal ASEAN (ASEAN Capital Market Forum (ACMF) atas kinerja bisnis perseroan yang positif dan mengutamakan Good Corporate Governance (GCG). Direktur Utama BTN Maryono menjelaskan, dalam ajang tersebut perseroan masuk dalam daftar Top 50 ASEAN GCG. Selain itu BTN juga masuk […]

BANK BTN Dorong Generasi Milenial Jadi Pengusaha Properti

BISNISTODAY.COM, JAKARTA- PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) mendorong generasi milenial untuk menjadi pengusaha properti yang mumpuni. Salah satunya dengan aktif melakukan edukasi kepada mahasiswa dan pelajar di berbagai kampus dan sekolah di Indonesia. “Kehadiran generasi milenial di industri properti sangat dibutuhkan karena mereka dapat memberikan inovasi yang tepat untuk pengembangan dan pemasaran produk […]