Bisnistoday.com, Bandung- Menjelang perayaan Kemerdekaan ke-78 Republik Indonesia, SiCepat Ekspres menggelar aksi bersih-bersih bertema ‘’Merdeka Dari Sampah’’ di kawasan anak sungai Tjipaganti, Kec. Ledeng, Kab. Bandung Utara, Jawa Barat pada Selasa (15/08). Berkolaborasi dengan Duitin, Komunitas Cinta Alam Indonesia (CAI) dan Tim SiCepat Tanggap (SIGAP), kegiatan ini melibatkan 70 relawan. Aksi ‘’Merdeka Dari Sampah’’ ini […]
Category Archives: Wisata
Peringati Hari Anak Nasional, SiCepat Ekspres Salurkan Donasi Perlengkapan Sekolah ke 8 PAUD di Jawa Barat
Bisnistoday.com, Jakarta-Dalam rangka memeriahkan momen Hari Anak Nasional yang jatuh setiap tanggal 23 Juli, SiCepat Ekspres menyalurkan lebih dari 5.000 item perlengkapan sekolah ke delapan instansi Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) yang tersebar di wilayah Cirebon dan Karawang, provinsi Jawa Barat pada Jumat (21/07). Donasi perlengkapan sekolah tersebut terdiri dari alat tulis, alat mewarnai, tas […]
Meriahkan HUT ke-496 Jakarta, SiCepat Superapp Bertabur Voucher Diskon
Bisnistoday.com, Jakarta– Menyambut HUT ke-496 DKI Jakarta yang jatuh pada 22 Juni, SiCepat Ekspres turut memeriahkan momen ini dengan menghadirkan berbagai voucher diskon untuk pelanggan melalui aplikasi SiCepat Superapp. Bekerja sama dengan beberapa merchants, SiCepat Ekspres menyediakan berbagai voucher diskon mulai dari F&B, kesehatan, e-learning, e-commerce, donasi hingga potongan ongkir. Sejalan dengan tagline perusahaan ‘’Ketika […]
Pemerintah Siapkan Peta Jalan Capai Net Zero Emissions 2060
Bisnistoday.com, Jakarta, FMB9 – Pemerintah Indonesia telah menyiapkan peta jalan (road map) dalam rangka mencapai target net zero emissions pada tahun 2060. Hal tersebut disampaikan Kepala Staf Kepresidenan Republik Indonesia, Moeldoko dalam diskusi bertajuk “Ekosistem Menuju Energi Bersih” yang digelar Forum Merdeka Barat 9, Senin, 5 Juni 2023. “Saya pikir pemerintah sudah memiliki road map […]
Ramon Armando Ditunjuk Sebagai Corporate Secretary BTN
Bisnistoday.com, Jakarta- PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) menunjuk Ramon Armando sebagai Corporate Secretary menggantikan Achmad Chaerul, berlaku efektif sejak Jumat, 14 April 2023. Adapun, Achmad Chaerul kini ditunjuk menjadi Ketua Tim Strategi Pengembangan Syariah Bank BTN. Ramon mengatakan dalam mengemban tugas sebagai Corporate Secretary, dirinya memprioritaskan komunikasi dengan berbagai stakeholders terkait dan publik […]
Gandeng Kelasbos, SiCepat Ekspres Dukung Penguatan Digitalisasi UMKM Lewat Seminar Sanubari
Bisnistoday.com, Jakarta-Melihat pentingnya transformasi digitalisasi bagi pelaku Usaha Mikro, Kecil, Menengah (UMKM), SiCepat Ekspres kembali menghadirkan seminar bisnis sebagai komitmen lanjutan dari program UMKM Sanubari (Siap Bangkit Untuk Negeri). Kali ini, SiCepat bekerja sama dengan PT Kelasbos Digital Inspirasi (Kelasbos) dengan mengajak 50 peserta yang merupakan member seller SiCepat untuk belajar gratis dalam mengembangkan skill […]
Tahun 2023 Bisnis Pembiayaan Rumah Diprediksi Tumbuh Positif BTN Bidik 5,8 Juta Generasi Milenial
Bisnistoday.com, Jakarta – PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) menilai generasi millenial yang mendominasi populasi masyarakat Indonesia saat ini sebagai salah satu captive market pengembangan properti di Indonesia. BTN mencatat ada sebanyak 5,8 juta generasi millenial (mengacu pada populasi berusia 21-40 tahun) di Indonesia yang belum memiliki rumah. Hal tersebut menjadi salah satu potensi […]
BTN Gelar IPEX 2022 Bidik KPR Baru Rp1,5 Triliun
Bisnistoday.com, Jakarta- Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) KPR BTN yang ke-46 pada 10 Desember 2022 mendatang serta memperingati Hari Pahlawan yang ke-77, PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) kembali menggelar pameran perumahan terbesar di Indonesia yakni Indonesia Properti Expo (IPEX) 2022. Ajang IPEX 2022 yang digelar di Jakarta Convention Center (JCC), Senayan […]
Di tahun 2021 JSI tetap Meluncurkan Proyek-proyek Srategis di Lini Perhotelan, Ritel dan Residensial
Bisnistoday– Pada hari ini, PT Jakarta Setiabudi Internasional Tbk. (JSI) telah melaksanakan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST). Tahun 2021 merupakan tahun yang masih dipenuhi dengan berbagai tantangan sebagai akibat dari pandemi covid-19 yang terjadi sejak tahun 2020. Pemulihan ekonomi yang belum terjadi sepenuhnya membuat kondisi pada industri properti masih mengalami tantangan yang cukup berat. Meskipun […]
Pelaku Usaha Akui Manfaat Gernas BBI Bagi IKM
Bisnistoday.com, Jakarta, FMB9 – Pemilik Rafin’s Snack, M. Ravie Cahya Ansor, salah satu pengelola Industri Kecil Menengah (IKM) di Lampung mengakui manfaat Gerakan Nasional Bangga Buatan Indonesia (Gernas BBI) bagi dunia usaha, terutama untuk usaha kategori kecil dan menengah. Gernas BBI sendiri merupakan program yang dicanangkan oleh pemerintah sebagai upaya membangkitkan kembali dunia perekonomian, terutama […]