Bisnistoday- Majalah SWA dan Business Digest kembali menggelar ajang Indonesia Most Reputable Companies Award 2024, Indonesia Most Reputable Companies Champions 2024 dan Indonesia Digital Marketing Champions 2024. Ajang ini bertujuan untuk memberikan penghargaan kepada perusahaan-perusahaan yang mampu membangun, menjaga reputasi dan sukses dalam digital marketing perusahaan mereka sehingga mendapatkan persepsi yang positif di masyarakat. Penghargaan […]
Category Archives: Eksbis
Lalamove Gandeng Astra Otoparts Berikan Diskon Servis & Ganti Spare Parts untuk mitra Pengemudi Lalamove
Bisnistoday — Platform pengiriman instan Lalamove, secara resmi mengumumkan kolaborasi strategis mereka dengan PT Astra Otoparts. Kolaborasi ini dilakukan Lalamove sebagai bagian dari usaha untuk terus memberikan manfaat terbaik serta turut menjaga keselamatan berkendara dari para mitra pengemudi Lalamove. Melalui kolaborasi ini Lalamove dan Astra Otoparts memberikan berbagai diskon hingga 50% untuk berbagai keperluan servis […]
Korea Pavilion Hadirkan 24 Brand Ternama di SIAL Interfood 2024
Bisnistoday- Kementerian Pertanian Republik Korea bersama dengan Korea Agro-Fisheries & Food Trade Corporation (aT Center) berpartisipasi dalam Pameran Pangan Terbesar se-Indonesia, SIAL Interfood 2024 yang diselenggarakan pada 13 – 16 November 2024 di JIEXPO, Kemayoran, Jakarta Pusat. Dalam acara tersebut, Kementerian Pertanian dan aT Center membuat Korea Pavilion yang terdiri dari 24 perusahaan pangan asli […]
Spray Less, Stay More, Temukan Aroma Elegan HINT Noble Extrait De Parfum
Bisnistoday – HINT brand perfume lokal Indonesia, pelopor inovasi Infused Scent Technology di tanah air, dimana aroma personal menjadi tahan lama, memadukan kemewahan dan keunikan, serta memberikan kenyamanan bagi penggunanya. HINT pada hari ini meluncurkan HINT Noble Extrait De Parfum sebagai bagian dari kampanye “The Golden Scent: Spray Less, More Stay”. Diciptakan oleh perfumer berbakat […]
Lalamove Hadirkan 3 Fitur Pengiriman
Bisnistoday — Lalamove, platform pengiriman on demand dalam dan antar kota terdepan, secara resmi mengumumkan peluncuran 3 fitur pengiriman yaitu priority, reguler, dan pooling delivery. 3 fitur ini bertujuan untuk menghadirkan berbagai opsi pengiriman untuk memenuhi berbagai kebutuhan pengiriman masyarakat secara fleksibel. Andito B Prakoso, Managing Director Lalamove Indonesia mengatakan “Berdasarkan hasil survey pengguna yang […]
Customer Service Pegang Peran Krusial dalam Tingkatkan Pengalaman Pelanggan
Bisnistoday- Perilaku masyarakat yang terus berkembang, terutama dengan kemajuan teknologi dan akses informasi, telah meningkatkan ekspektasi terhadap layanan pelanggan. Kini, pelanggan lebih cepat memberikan umpan balik dan cenderung menginginkan interaksi yang personal serta responsif. Oleh karena itu, perusahaan harus fokus pada peningkatan pengalaman pelanggan melalui layanan yang cepat, ramah, dan efisien. Dengan memahami kebutuhan serta […]
Aplikasi WellMe by Ibunda.id Solusi Kesehatan Mental Terbesar di Indonesia
Bisnistoday- Ibunda.id sebuah platform yang diyakini secara signifikan dapat mempermudah masyarakat Indonesia untuk mendapatkan akses terhadap layanan kesehatan mental, meluncurkan aplikasi konseling Wellme di Jakarta, 10 Oktober 2024. Ibunda.id bersama Wellme berkomitmen menciptakan akses yang mudah dan cepat bagi masyarakat untuk mendapatkan akses layanan konseling bersama profesional dimana pun dan kapan pun. Arif Fajar Saputra, […]
Kolaborasi Renos dan HOMEDEC Tingkatkan Pengalaman Belanja Online untuk Perlengkapan Rumah
Bisnistoday-Pionir online marketplace khusus perabotan, barang-barang interior, dan alat-alat rumah tangga berkualitas tinggi di Indonesia Renos, resmi dipilih sebagai rekanan resmi e-commerce untuk pameran alatrumah tangga dan interior terbesar di Indonesia, HOMEDEC 2024. Melalui kolaborasi strategis ini Renos menghadirkan Renos Fair, yang memungkinkan bagi para Seller Renos dan exhibitor HOMEDEC untuk bersinergi menghadirkan produk dan […]
Popok Bayi Tertipis, MIUBaby Sabet 2 Penghargaan MURI Sekaligus
Bisnistoday – PT Multi Medika Internasional Tbk (MMI) kembali menorehkan prestasi dengan produk-produk unggulannya. Hadir sebagai pelopor dengan inovasi terkini dalam popok bayi sekali pakai, MIUBaby telah mencetak rekor MURI dalam dua kategori sekaligus. Pertama, sebagai “Popok Sekali Pakai Tertipis (1,5 mm)”. Kedua, sebagai “Popok Bayi Pertama di Indonesia dengan Tiga Inti Polimer (SAP)”. Kombinasi […]
FSPPB Minta KPPU Fokus Awasi Potensi Kartel Bisnis Maskapai Penerbangan
Binsar Pandjaitan telah menyebarkan berita bohong dan fitnah terkait harga tiket pesawat mahal karena menyangkut harga avtur. Menurutnya, sebagai Menko Marves maka harusnya Luhut BInsar melakukan croscek terlebih dahulu, bukan hanya menyalahkan satu kompenen saja. “Itu kan aturannya ada (harga avtur), maka dia (Luhut BInsar) harus bertanggung jawab dengan kebohongan itu (harga tiket pesawat mahal […]