(Bisnistoday.com)-PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. sukses menghimpun 225 ide aplikasi melalui ajang BTN Mortgtech (Mortgage Technology) Hacakthon yang digelar untuk mendukung ekosistem pembiayaan perumahan di Indonesia. Tim Celengan Property yang mengembangkan aplikasi berjudul Celengan Properti yang memanfaatkan teknologi blockchain untuk pembiayaan property/KPR keluar sebagai juara pertama. Juara kedua diraih oleh Tim Wakanda dengan aplikasi […]
Author Archives: dewi
Bank BTN Resmi Buka Acara BTN Mortgtech Hackathon
(Bisnistoday.com)- PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. kembali membuktikan komitmennya sebagai bank yang diamanahi oleh pemerintah dalam pembiayaan sektor perumahan dan penyediaan kredit pemilikan rumah (KPR) bagi masyarakat. Pada hari ini, Sabtu (24/3), Bank BTN secara resmi membuka acara BTN Mortgtech Hackathon yang akan berlangsung selama dua hari, pada tanggal 24-25 Maret 2018. Direktur […]
PTTEP dan Dompet Dhuafa Gelar Deteksi Dini Diabetes Melitus
Penyakit Diabetes Melitus (DM) menjadi persoalan serius di dunia. Tercatat sebanyak 422 juta atau 8,5 persen penyandang diabetes yang berusia 18 tahun. Indonesia sendiri berada di urutan keempat dengan prevalensi diabetes tertinggi di dunia dan penyebab kematian terbesar nomor tiga di Indonesia. DM merupakan penyakit yang tidak menular tetapi menghabiskan banyak biaya bagi pasien bahkan […]
BAGIKAN 20% DIVIDEN, BANK BTN TETAP BERKOMITMEN MENJAGA PERTUMBUHAN BISNIS
Bisnistoday.com-PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk, menjadi Bank BUMN terakhir yang menggelar Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) untuk tahun buku 2017. Sama seperti Bank lainnya, agenda utama dari Bank yang fokus pada pembiayaan perumahan ini adalah pembagian dividen dan perombakan susunan pengurus. Untuk dividen, perusahaan yang mayoritas sahamnya dimiliki pemerintah ini membagikan Rp […]
RasaLokal, Cita Rasa Oleh-oleh Lokal Sebenarnya
Bisnistoday- Berbicara kuliner pasti tidak lepas dari Bandung. Ya, daerah ini memang menjadi salah satu surga kuliner di tanah air. Semua makanan baik lokal maupun yang telah dimodifikasi, selalu saja hits dan menjadi primadona masyarakat. Tidak heran jika kota kembang selalu ramai dikunjungi wisatawan lokal maupun mancanegara. Wisata kuliner Bandung kini bertambah marak, dengan hadirnya […]
BCA Berikan Kuliah Umum Perkembangan Teknologi Informasi di Era Financial Technology
Bisnistoday.com – PT Bank Central Asia Tbk (BCA) senantiasa berkomitmen dalam mendukung peningkatan kualitas sumber daya manusia (SDM). Komitmen BCA ini diimplementasikan dengan memberikan pembekalan melalui Kuliah Umum kepada 300 mahasiswa Institut Teknologi Harapan Bangsa (ITHB) dengan tema Perkembangan Teknologi Informasi Indonesia di Era Financial Technology pada Jumat (16/03). Kuliah Umum yang dibuka oleh […]
Pameran Industri Farmasi dan Alat Kesehatan segera Hadir di JIExpo Kemayoran
Bisnistoday.com – Industri farmasi menjadi salah satu prioritas sektor yang ditingkatkan di tahun 2018. Sektor ini dianggap telah memberikan kontribusi signifikan dalam pertumbuhan perekonomian Indonesia. Pada tahun 2017, tercatat industri farmasi, produk obat kimia dan obat tradisional tumbuh sebesar 6,85 persen dan memberikan kontribusi sebesar 0,48 persen, dengan nilai investasi yang meningkat sebesar 35,65 persen. […]
Sosialisasi Ekonomi Syariah, AMITRA Gelar Lomba Penulisan
Bisnistoday- Ekonomi dan keuangan syariah di Indonesia mempunyai masa depan cerah dan berpotensi menjadi lokomotif ekonomi nasional. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat hingga akhir tahun 2017 lalu, penyaluran biaya perbankan syariah tumbuh mencapai 15,75 persen secara tahunan. Dengan pertumbuhan Dana Pihak Ketiga (DPK) mencapai 20,54 persen. Bahkan dari sisi aset, perbankan syariah menunjukan peningkatan […]
Curver – Innovative and Decorative Storage
(Bisnistoday)-Barang-barang Anda banyak, tetapi tempat penyimpanan sedikit?. Melihat barang-barang yang berserakan di rumah tentunya bikin kesal, sepatu, tas, jaket, dompet, mainan, boneka, dan lain-lainnya, sehingga bingung bagaimana cara membereskannya. Kotak penyimpanan serbaguna dari Curver ini dapat menjadi solusi Anda untuk merapikan barang, cocok untuk menyimpan DVD, syal, boneka, kerudung, dompet, mainan anak agar terlihat rapi, […]
Sentry Safe STW205GYC – Brankas Tepat untuk Barang Berharga Anda
Bisnistoday-Banyak dari masyarakat Indonesia yang belum menyadari pentingnya memiliki brankas. Brankas digunakan untuk menyimpan dokumen-dokumen penting seperti akte kelahiran, surat rumah, paspor, surat deposito, dan barang berharga lainnya agar lebih aman dari resiko kehilangan maupun kebakaran. Banyak faktor yang harus dipertimbangkan dalam memilih brankas, salah satunya adalah fitur tahan api seperti yang dimiliki oleh Sentry […]