NKLI Hadirkan Komisaris sebagai Saksi Gugat Bukopin

Bisnistoday- Pengadilan Negeri Jakarta Selatan (PN (Jaksel) kembali menggelar sidang lanjutan gugatan PT Nur Kencana Lestari (NKLI) terhadap PT Bank KB Bukopin (KB Bukopin) dengan No gugatan 191/Pdt.G/2023/PN JKT.Sel, Selasa (19/3/2024). Dengan agenda sidang pemeriksaan saksi dari pihak penggugat. Kuasa Hukum NKLI, Irwan Saleh S.H dalam agenda sidang tersebut menghadirkan A. Hamid Ali, Komisaris PT […]

RG Smart Laundry Menghadirkan Terobosan Waralaba Laundry 100%

Bisnistoday- RG Smart laundry, bagian dari Royal Group, pemain waralaba dari tahun 2010, yang saat ini memperoleh julukan the fastest growing, best excellence service dan foundernya ibu Anita Feng memperoleh penghargaan Srikandi Wirausaha Indonesia dari Asosiasi Franchise Indonesia ini memang selalu melakukan terobosan ke level berikutnya.  Menjawab tantangan kontrol bisnis, RG Smart Laundry terkoneksi dengan […]

Sektor Blue Economy Berpotensi Membuka 45 Juta Lapangan Kerja Baru

Bisnistoday- Indonesia saat ini menuangkan target pengembangan sektor Ekonomi Biru di dalam RPJPN 2025-2045, dengan target kontribusi terhadap PDB Indonesia meningkat menjadi 15% pada 2045 dari sebelumnya 7,92% di 2022. Potensi sektor Ekonomi Biru juga dapat menyerap tenaga kerja sebesar 45 juta lapangan kerja baru. Co-founder, Ravenry, startup Indonesia yang bergerak di bidang market research, […]

Tampil Natural Merona Ala Beby Tsabina dan BNB

Bisnistoday- Beby Tsabina mengajak BNBae untuk merayakan bulan Ramadhan dengan kreasi makeup natural merona. Kali ini Beby Tsabina mengandalkan tiga rangkaian kosmetik barenbliss.  “Aku ingin memberikan tampilan berbeda namun tetap menjadi diri sendiri. Rangkaian BNB menjadi pilihanku karena aku bisa tampil cantik natural sekaligus bermain dengan pilihan warna yang ceria,” ujar Beby Tsabina, Brand Ambassador […]

Pop Up Booth Tumbuh by Astra Financial Gebrak di 7 Kota

Bisnistoday- Astra Financial, menghadirkan festival layanan keuangan digital bertajuk Tumbuh by Astra Financial. Pameran virtual pertama Astra Financial diselenggarakan pada 9-24 Maret 2024 ini menawarkan berbagai promo menarik yang dapat mendukung kebutuhan setiap individu.  Pop up booth Tumbuh by Astra Financial digelar secara khusus untuk mendukung kegiatan pameran itu. Pop up booth hadir tersebar di […]

Astra UD Trucks Cetak Tenaga Kerja Produktif dan Berkualitas di Dunia Otomotif Indonesia

Bisnistoday- Astra UD Trucks bersama UD Trucks Indonesia, dalam kemitraan dengan SMK 1 Perguruan Cikini Jakarta, mengambil langkah inovatif untuk mempersiapkan generasi muda Indonesia dengan peluncuran program pendidikan SMK Kelas Quester sejak tahun 2023.  Program ini dirancang tidak hanya sebagai respons terhadap kekurangan tenaga kerja terampil di industri otomotif tetapi juga sebagai inisiatif untuk menanamkan […]

JFX dan BAZNAS DKI Jakarta Tingkatkan Kompetensi Teman Difabel Di Acara JFX Coffee Day

Bisnistoday-JFX berkolaborasi dengan BAZNAS DKI Jakarta mengadakan acara Coffee Day bersama DIFABIS (Difabel Bisa) dengan membagikan 1000 botol kopi gratis kepada Masyarakat di salah satu kedai DIFABIS yang terletak di Jl. Kendal Jakarta Pusat yang merupakan jalur pedestrian artistik di tengah jalur transportasi umum pada Jumat, 8 Maret 2024.  Kedai DIFABIS merupakan kedai kafe program […]

KOPNUSPOS dan PT. POS Indonesia Bersinergi Berikan Pelayanan Terbaik Untuk Pensiunan PNS, TNI, POLRI

Bisnistoday- KOPNUSPOS dan PT. POS Indonesia terus bersinergi untuk memberikan pelayanan terbaik kepada Pensiunan PNS, TNI, POLRI. Komitmen dalam memberikan pelayanan terbaik bagi pensiunan khususnya pensiunan yang gaji pensiunnya dibayarkan di PT. POS Indonesia terus dijalankan, hal tersebut tertuang dalam kegiatan Workshop Business Jasa Keuangan dan Sinergi Penguatan Joint Operation antara KOPNUSPOS dan PT. POS […]

Srikandi Energi Indonesia Gelar Srikandi Energi Outlook 2024

Bisnistoday- Srikandi energi indonesia menggelar kegiatan srikandi energi outlook 2024 dengan tema “Kemandirian Energi dan Kesetaraan Akses Menuju Net zero Emission 2060” di aula Gerakan Bhineka Nasionalis, Jakarta Pusat. Hadir sebagai keynote speaker Sahid Junaidi sekertaris Dirjen EBTKE mewakili Menteri ESDM.  Acara ini juga menghadirkan bidang energi yaitu Hery Haerudi (Vice President Pertamina Energi Institue), […]

Dentsu tunjuk Elvira Jakub sebagai CEO Indonesia

Bisnistoday- Dentsu menunjuk Elvira Jakub sebagai CEO, dentsu Indonesia mulai hari ini, Jakarta 5/04/24. Elvira melapor kepada Sanjay Bhasin, CEO dentsu Asia Tenggara. Elvira adalah veteran transformasi pemasaran dengan pengalaman lebih dari 23 tahun di Indonesia. Dia bergabung dengan dentsu dari Google, di mana ia menjabat sebagai Head of Industry, membantu bisnis-bisnis tradisional di bidang […]