Dinilai Paling Siap, Tapera Ajak BTN Segera Salurkan KPR Subsidi

Bisnistoday.com, Jakarta-PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) dinilai sebagai bank yang paling siap untuk menyalurkan KPR Subsidi tahun 2022. Oleh karena itu tidak mengherankan jika bank ini menjadi bank yang pertama menandatangani perjanjian kerjasama (PKS) dengan BP Tapera untuk penyaluran KPR Subsidi. Penandatanganan PKS antara BTN dan BP Tapera telah dilakukan pada 31 Desember […]

BTN Siapkan Fasilitas Kepemilikan Rumah Pegawai RSPAD Gatot Subroto

Bisnistoday.com, Jakarta-PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) siap memberikan kemudahan bagi prajurit, karyawan ASN dan karyawan Non ASN yang bekerja di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat Gatot Subroto (RSPAD) Gatot Subroto untuk dapat memiliki rumah idaman. Hal ini seiring telah ditandatanganinya nota kesepahaman perjanjian kerjasama antara Bank BTN dan RSPAD Gatot Subroto yang dilakukan […]

BTN Fasilitasi Kebutuhan Rumah 32.000 Anggota KOPKARI

Bisnistoday.com, Jakarta-PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) dan Kawan Lama Group melalui Koperasi Karyawan Kawan Lama Mandiri (KOPKARI) melakukan penandatanganan kerjasama penyediaan layanan dana dan fasilitas kredit konsumer untuk para anggota koperasi yang jumlahnya mencapai lebih dari 32.000 orang. Direktur Consumer and Lending Bank BTN Hirwandi Gafar mengungkapkan, Bank BTN terus melakukan ekspansi untuk […]

Perkuat Likuiditas, MDLN Lepas Kepemilikan Saham Astra Modern Land

Foto: Herman, Direktur PT Modernland Realty Tbk. (pertama kiri) berdampingan dengan Wibowo Muljono, President Director PT Astra Land Indonesia (ketiga kiri), Panji Nurfirman, Director PT Astra Land Indonesia (keenam kiri) dan David Iman Santosa, Direktur PT Modernland Realty Tbk. (paling kanan) berpose bersama seusai penandatanganan Akta Jual Beli Saham. Bisnistoday.com, Jakarta– Bulan Desember 2021 merupakan […]

Gali Potensi Ekonomi Syariah, Bank BTN Buka Kantor Cabang Syariah Di Padang

Bisnistoday.com, Padang– PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) melalui Unit Usaha Syariah (UUS) atau BTN Syariah melebarkan sayapnya ke Padang, Sumatera Barat. Perluasan bisnis perseroan di Tanah Minang ini dilakukan dengan pembukaan Kantor Cabang Syariah (KCS) di Kota Padang. Direktur Consumer and Commercial Lending Bank BTN, Hirwandi Gafar mengatakan, perseroan makin gencar membuka outlet […]

2022 BP Tapera Pastikan Akurasi Pembiayaan 309 Ribu Rumah Subsidi

Bisnistoday.com, Jakarta– Badan Pengelola Tabungan Perumahan Rakyat (BP Tapera) memastikan pembiayaan rumah subsidi berjalan maksimal dan akurat. Tahun 2022, BP Tapera menargetkan pembiayaan 309 ribu rumah. “Kami akan bekerja semaksimal mungkin dalam menyalurkan pembiayaan 309 ribu rumah subsidi atau yang dikenal dengan sebutan KPR Sejahtera pada 2022. Sesuai amanat, penyaluran rumah subsidi harus akurat, para […]

BTN Siap Salurkan FLPP Tahun 2022

Bisnistoday.com, Jakarta-Setelah menuntaskan penyaluran Fasilitas Likuditas Pembiayaan Perumahan (FLPP) tahun 2021, PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk siap menyalurkan FLPP tahun 2022  yang saat ini akan  dikelola oleh Badan Pengelola Tabungan Perumahan Rakyat (BP Tapera). Komitmen tersebut ditetapkan dalam Perjanjian Kerja Sama atau PKS  tentang Pengalihan pengelolaan dana FLPP yang telah ditandatangani oleh Bank BTN […]

Bank BTN Implementasikan BI Fast, Tarif Transfer Kini Makin Murah

Bisnistoday.com, Jakarta-Usai dirilis resmi oleh Bank Indonesia, PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk langsung mengimplementasikan BI Fast. BI Fast adalah infrastruktur Sistem Pembayaran ritel nasional untuk memenuhi kebutuhan masyarakat  dalam bertransaksi non tunai, dimana  infrastruktur ini dibangun Bank Indonesia dalam rangka mendukung konsolidasi industri sistem pembayaran nasional dan integrasi Ekonomi Keuangan Digital. Sebagai Bank yang […]