Bisnistoday.com, Jakarta – Rencana Kementerian Badan Usaha Milik negara (BUMN) yang tengah mengarahkan PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) untuk mencaplok Unit Usaha Syariah (UUS) PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) atau BTN Syariah dinilai akan memperkuat pasar pembiayaan syariah di Indonesia. “Sekenario ambil alih BTN syariah juga diharapkan dapat membuat pasar syariah kedepan […]
Author Archives: Ciu jelemone
Sicepat Ekspres Beri Apresiasi Para Seller Melalui Program Hebat dengan Total Hingga 5 Miliar Rupiah
Bisnistoday.com, Jakarta-Bukti komitmen untuk terus mendukung perkembangan UMKM, SiCepat Ekspres hadirkan program loyalty undian khusus seller melalui HEBAT (Hadiah Lebaran SiCepat) dengan total hadiah hingga 5 Miliar Rupiah. Program HEBAT ditujukan kepada seller yang berjualan di marketplace Tokopedia dan Shopee serta seller soscom (social commerce/ non-marketplace). Telah berlangsung selama 3 periode sejak bulan Februari – […]
Dorong Kemudahan Investasi, PT Panca Global Sekuritas Luncurkan Aplikasi Online Trading Hei5
Bisnistoday.com, Jakarta-PT. Panca Global Sekuritas sukses luncurkan aplikasi trading saham terbarunya, Hei5 (baca: Hei Five). Acara grand launching tersebut digelar secara eksklusif di The Glass House, Ritz Carlton, Pacific Place, Jakarta (Senin, 06 Juni 2022). Acara ini turut dihadiri oleh Direksi Self Regulatory Organizations (SRO) yaitu, BEI, KSEI, dan KPEI, perwakilan BCA, dan perwakilan Dukcapil. […]
Dapat Restu DPR, BTN Rights Issue Semester II Tahun Ini
Bisnistoday.com, Jakarta– BUMN perbankan yang fokus pada pembiayaan perumahan, PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) dipastikan bakal menggelar penawaran umum terbatas (rights issue) pada Semester II-2022. Kepastian aksi korporasi dari BTN ini terungkap dalam Rapat Kerja dalam Komisi VI DPR RI dengan Menteri BUMN, Selasa (7/6/2022). Bersama dengan BTN, ada 5 BUMN lainnya yang […]
Wanita Hebat! Sukses di Singapura, Wanita Ini Kembali ke Indonesia Bertekad Memajukan Industri Teknologi Nasional
Lusiana Lu, salah satu founder sekaligus Business Development Director dari perusahaan penyedia ERP HashMicro
BTN Dukung Implementasi Gerakan APUPPT
Bisnistoday.com, Jakarta-PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk terus berkomitmen mendukung implementasi Gerakan Anti Pencucian Uang dan Pencegahan Pendanaan Terorisme (APUPPT) dan aktif menjadi mitra Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) dalam mewujudkan serta mengimplementasi program-program PPATK di lingkungan kerja perseroan. Direktur Utama Bank BTN Haru Koesmahargyo mengatakan implementasi APUPPT di Bank BTN yang telah […]
2022, Harapan Duta Pertiwi: Hal Terburuk Sudah Dilewati, Kini Songsong yang Terbaik
Bisnistoday.com, Jakarta– PT Harapan Duta Pertiwi Tbk (HDP) mengaku situasi terburuk sudah dilewati, yakni pelemahan ekonomi akibat pandemi Covid-19. Saat itu, tahun 2020 dan 2021, dunia usaha terpukul dan penjualan menurun. “Kami melihat, situasi terburuk sudah dilewati, kini kami menyongsong yang terbaik. Kami berharap bisa meningkatkan penjualan,” kata Kevin Jong, direktur utama PT Harapan Duta […]
Raup Pendapatan Senilai Rp 14,77 Triliun! Ini Besaran Dividen Indocement Tunggal Prakarsa
Bisnistoday.com, Jakarta-Dalam rapat umum pemegang saham yang digelar Rabu (25/5), PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk (INTP) menyetujui pembagian dividen sebesar Rp 500 per saham. Besaran dividen ini tanpa memperhitungkan jumlah saham yang dikuasai INTP karena pembelian kembali (buyback) saham oleh INTP (treasury stock). Sisa laba bersih setelah pembagian dividen tunai tersebut akan dicatat sebagai bagian […]
Hepatitis Akut Menyerang, Pemerintah Pastikan Sekolah PTM Aman
Bisnistoday.com, Jakarta, FMB9 – Juru Bicara Kementerian Kesehatan RI, dr. Mohammad Syahril, Sp.P, MPH menyampaikan per Minggu (22/5/22) sebanyak 614 kasus hepatitis akut telah ditemukan di 31 negara di seluruh dunia. Sementara di Indonesia, terdapat 14 dugaan kasus. “Per 22 Mei kemarin, kasus hepatitis akut sudah ditemukan di 31 negara dengan jumlah 614 kasus. Sementara […]
Befa Kian Prospektif! Posisi Kawasan Industri MM2100 Mendapatkan Manfaat dari Rencana Infrastruktur Pemerintah
Bisnistoday.com, Jakarta – PT Bekasi Fajar Industrial Estate Tbk (BEST) pada tahun ini menargetkan marketing sales lahan industri seluas 20 hektar dengan harga rata-rata penjualan Rp2,7 juta-3,5 juta/m2. Direktur Utama Yoshihiro Kobi mengatakan sepanjang kuartal I-2022, perseroan telah berhasil mencapai 41% dari target marketing sales lahan industri yaitu 8 hektar dan optimis target pertumbuhan recurring […]