Sentra Medika Hospital Bangun Pusat Kanker Hadirkan Layanan Radiotherapy

Bisnistoday– Kanker menjadi salah satu penyakit katastropik atau penyakit yang mengancam nyawa dan membutuhkan perawatan medis dalam jangka waktu panjang. Globocan pada 2020 melansir data, terdapat 396.314 kasus penderita kanker dengan angka kematian sebesar 234.511 orang. Tidak heran penyakit ini membutuhkan biaya pengobatan yang besar. Dikutip dari laman Kementerian Kesehatan RI (Kemenkes) penyakit kanker merupakan […]

BTN Proyeksikan Pertumbuhan Penjualan Rumah Capai 12 Persen

Bisnistoday.com, Jakarta – PT Bank Tabungan Negara Tbk (Persero) memproyeksikan pertumbuhan penjualan rumah tahun ini di angka sekitar 11-12 persen. Hal ini terutama didorong adanya stimulus pemerintah mulai dari kebijakan PPN Ditanggung Pemerintah (PPN DTP) hingga harga rumah Rp5 miliar, insentif biaya administrasi pengurusan rumah murah untuk Masyarakat Berpenghasilan Rendah (MBR) sebesar Rp4 juta, pelonggaran […]

Luncurkan Program Travel Xperience BTN Targetkan Dana Nasabah Prioritas Capai Rp57 Triliun

Bisnistoday,com, Jakarta- PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) meluncurkan program Travel Xperience untuk memanjakan nasabah BTN Prioritas. Melalui program ini, nasabah BTN Prioritas berkesempatan untuk mendapatkan tour ke dua destinasi terbaik dunia, yaitu Chicago dan Finlandia. “Kami berharap program Travel Xperience ini dapat memberikan pengalaman yang tak terlupakan bagi Nasabah BTN Prioritas. Kami juga […]

Siap Siap Panen Cuan! BTN Proyeksikan Sektor Properti di 2024 Cerah

Bisnistoday.com, Jakarta-PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) optimistis sektor properti cerah dan menjadi sektor yang dapat memberikan kontribusi banyak terhadap pertumbuhan perekonomian di Indonesia sepanjang tahun 2024 ini. Kondisi tersebut ditunjang dengan masih dilanjutkannya sejumlah stimulus yang dilakukan Pemerintah untuk mendorong permintaan rumah sejak tahun 2023 lalu, seperti pelonggaran rasio LTV/FTV Kredit/Pembiayaan Properti menjadi […]

Tembus Penjualan 16 Ribu Unit Mobil, SEVA Cetak GMV Senilai Rp 8,4 triliun di 2023

Bisnistoday- PT Astra Auto Digital dengan brand SEVA merupakan platform pencarian mobil yang memberikan rekomendasi sesuai kemampuan finansial konsumen. Di 2023, SEVA berhasil raih penjualan lebih dari 16 ribu unit mobil ke konsumen yang tersebar di seluruh Indonesia, meningkat 15% dibanding tahun 2022. Adapun Gross Merchandise Value (GMV) yang diraih SEVA senilai Rp 8,4 triliunpada […]

Rumah 123 Optimis Pertumbuhan Properti di Tahun 2024 Terus Meningkat

Bisnistoday–Kepemilikan properti menjadi esensial bagi setiap orang sebagai aset investasi jangka panjang. Seiring waktu, kesadaran ini tumbuh signifikan di masyarakat Indonesia, khususnya Generasi Milenial dan Generasi Z, yang mencari hunian impian dan rumah pertamanya.  Rumah123 semakin memperkokoh statusnya sebagai marketplace properti terbesar dan terdepan di Indonesia. Posisi saat ini menegaskan dedikasi perusahaan terhadap inovasi berkelanjutan […]

Keren! Aset BTN Syariah Bakal Tembus Di Atas Rp50 Triliun

Bisnistoday.com, Jakarta–Aset Unit Usaha Syariah (UUS) milik PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. diyakini bakal melampaui posisi Rp50 triliun per akhir 2023. Posisi tersebut ditopang penyaluran pembiayaan yang melesat sepanjang 2023. Direktur Utama Bank BTN Nixon LP Napitupulu mengatakan per November 2023, aset BTN Syariah telah mencapai Rp49 triliun. “Sejalan dengan adanya stimulus Pemerintah di […]

BNB Luncurkan Foundation dan Concealer dalam Satu Kemasan, 2 in 1 Stay Confident Liquid Foundation

Bisnistoday–BNB meluncurkan inovasi terbaru yang memadukan foundation dan concealer dalam satu kemasan, 2 in 1 Stay Confident Liquid Foundation untuk tampilan flawless natural-matte tanpa ribet. 2 in 1 Stay Confident Liquid Foundation sekali pump dapat meng-cover semua imperfection, coverage alami yang mudah ditata dengan lembut serta diperkaya dengan 5 bahan miracle bloom untuk menutrisi kulit. […]

Terus Perkuat Pemasaran, Kontrak Baru Eksternal WSBP Tumbuh 190 persen

Bisnistoday- PT Waskita Beton Precast Tbk (WSBP) telah menyelenggarakan Analyst Meeting yang bertempat di Jakarta. Acara ini dihadiri oleh Board of Director WSBP dan analis pasar modal. Analyst Meeting sebagai bentuk komitmen keterbukaan informasi perusahaan kepada para analis mengenaai pencapaian kinerjadan target-target perusahaan ke depan. FX Poerbayu Ratsunu, President Director PT Waskita Beton Precast Tbk […]

Pernyataan Keras Wasekjen MUI Ikhsan Abdullah untuk Umat Islam: Jangan Kendur Boikot Israel

Bisnistoday.com, Jakarta – Wakil Sekretaris Jenderal Majelis Ulama Indonesia (MUI), Ikhsan Abdullah, mengingatkan umat Islam tetap aktif memboikot produk Israel dan semua yang terafiliasi sebagai wujud perjuangan membantu warga Gaza, Palestina, yang sudah tiga bulan lebiih mengalami penderitaan yang luar biasa akibat praktek genosida Israel. “Sosialisasi gerakan boikot produk Israel dan produk terafiliasi Israel jangan […]